Senin, 02 Juni 2014

Catatan Kecil 62 : "DO'A HABIB BUAT GUS MADJID"

FAFIRRUU ILALLOH WA ROSUULIHI SAW !
KISAH DAN PETUAH
Catatan Kecil 62 : "KESAKSIAN" SEBAGAI PERSONAL (PENGAMAL) APA YG KAMI KETAHUI, RASAKAN DAN ALAMI DALAM PERJUANGAN WAHIDIYAH TTG : "DO'A HABIB BUAT GUS MADJID"

Seorang tokoh besar biasanya mempunyai tanda-tanda dimasa kecilnya. Demikian pula dimasa kecil Abdoel Madjid. Tanda-tanda akan menjadi ulama besar telah nampak dari masa kecilnya. Menurut Agus Nur Salim, dimasa kecilnya, Mbah K.H. Abdoel Madjid Ma’roef RA telah diwajibkan oleh ayahnya untuk membaca Shallallahu ‘ala Muhammad 100 kali dalam setiap harinya. Setelah menginjak ‘aqil baligh ayahnya melipatkan bacaan Shallallahu ‘ala Muhammad menjadi 1000 kali dalam setiap harinya.
Sebagai seorang yang arif billah dan terkenal dengan keampuhan do’anya, K.H. Mohammad Ma’roef RA banyak didatangi tamu dari berbagai kalangan, termasuk para habaib, ulama-ulama besar yang sengaja datang untuk bersilaturahmi kepada beliau.
Kalau tamu yang datang dari kalangan habaib atau ulama arif billah, Nyai Hj. Siti Hasanah sambil menggendong Gus Madjid menemui para tamu seraya berkata : “ini ndoro sayyid anak saya, do’akan agar menjadi anak yang shaleh hatinya”. Para tamu itupun langsung melaksanakan permintaan tuan rumah untuk mendo’akan Gus Madjid.
Suatu ketika, saat K.H. Mohammad Ma’roef RA sedang bepergian datang seorang habib ke Kedunglo. Karena K.H. Mohammad Ma’roef RA tidak ada, maka habib tadi menyuruh abdi ndalem ---pengikut K.H. Mohammad Ma’roef RA--- agar memanggil Gus Madjid. Secara kebetulan Gus Madjid sedang bermain dan belum mandi. Supaya tamu tidak kecewa, maka diajaklah Gus Malik ---adik Gus Madjid--- yang sudah mandi dan berdandan rapi untuk menemui sang tamu. Diluar dugaan, ternyata habib tadi tahu kalau anak kecil yang berdiri di hadapannya bukanlah Gus Madjid.
“Wah, ini bukan Gus Madjid. Tolong Gus Madjid bawa kemari, saya mau mendo’akannya”. Ucap sang tamu kepada abdi ndalem. Serta merta abdi ndalem tergopoh-gopoh keluar ruangan dan segera menemui Gus Madjid yang sedang asyik bermain mengajaknya menemui sang tamu. Begitu Gus Madjid tiba di ruang tamu, si habib langsung mendo’akan Gus Madjid.
Itulah masa kecil Mbah K.H. Abdoel Madjid Ma’roef RA yang penuh dengan nuansa religius. K.H. Mohammad Ma’roef RA sejak dini berusaha menanamkan kecintaan akan ilmu agama kepada putranya itu. K.H. Mohammad Ma’roef RA dan istrinya, Nyai Hj. Siti Hasanah memiliki harapan mulia kiranya Abdoel Madjid cinta kepada ilmu-ilmu agama, berbakti kepada orang tua, patuh dan taat kepada Tuhannya, kasih sayang kepada sesama, memiliki budi pakerti dan akhlak yang luhur dan menjadi panutan bagi orang lain.
Posted by AHMAD DIMYATHI, S. Ag at 10:32 AM
Email This
BlogThis!
Share to Twitter
Share to Facebook
Share to Pinterest
YAA SAYYIDII YAA ROSUULALLOH !
TOLONG BANTU KAMI, DENGAN CARA AKTIF MENGIKUTI, MENGKOMENTARI, MENGKRITISI, MENDUKUNG, HADIR LAIK/BUWOH/JEMPOL DAN MENDOAKAN/AMINKAN POSTINGAN TSB SETIAP HARI, SEMOGA BERMANFAAT DAN BAROKAH... AMIIN !.
BAGI TEMAN2KU YANG MAU IKUT MEMBANTU KAMI, DENGAN CARA AKTIF MENGIKUTI, MENGKOMENTARI, MENGKRITISI, MENDUKUNG, HADIR LAIK/BUWOH/JEMPOL DAN MENDOAKAN/MEMUJAHADAHI TULISAN2 YG ADA DLM Forum Diskusi ini KAMI ucapkan ribuan terima kasih teriring do'a : "Jazaa kumullohu khoirooti wa sa'aadaatid dun-ya wal aakhiroh. Amiin...,
dan semoga kita semua DIPERKENANKAN SENANTIASA NDEREK DALAM PERJUANGAN WAHIDIYAH DIBELAKANG MBAH KH. ABDUL MADJID MA'RUF MU'ALIF SHOLAWAT WAHIDIYAH QS WA RA AL-GHOUTS FII ZAMANIHI, LAN SENANTIASA DIPERKENANKAN MAKMUM ONO MBURINE BARISANE AL-GHOUTS HADZAZ ZAMAN KANJENG ROMO KH. ABDUL LATIF MANDJID RA MIN YAUMINAA HADZAA ILAA YAUMIL QIYAAMAH ...KITA kabeh, ANAK KETURUNAN KITA kabeh...ILAA YAUMIL QIYAAMAH LAN mugo2 diparingi PANJANG UMUR - UMUR YG BERKAH - RIZKINE MUDAH MELIMPAH - KAYA RAYA LAHIR BATIN - DUIT-DUIT - DUITE NYUMBER TERUS ORA PERNAH ASAT - EKONOMINE LANCAR - MASALAHE URIP UTOWO PROBLIME HIDUP MENDAPAT SOLUSI TERBAIK - DIIJABAH SEMUA DO'A-DO'ANYA, DIBERIKAN KESEJAHTERAAN LAHIR BATIN, YO DONYANE YO AKHERATE, SLAMET BAHAGIA URIPE, LAN DIBERI KEJERNIHAN HATI, KECERDASAN AKAL, KETINGGIAN BUDI LAN ILMU SING BAROKAH LAN MANFAAT - AKHIRE DIPARINGI KHUSNUL KHOTIMAH - Amiin Yaa Robbal 'aalamiin...!!!. TOLONG AMINKAN DO'A TERSEBUT...TUK KITA SEMUANYA TANPA KECUALI - TERUTAMA PARA PENGGEMAR DAN PECINTA FORUM INI......AMIIN, AMIIN YAA ROBBAL 'ALAMIIN..!.
YAA SAYYIDII YAA ROSUULALLOH !
Foto: FAFIRRUU ILALLOH WA ROSUULIHI SAW !
KISAH DAN PETUAH
Catatan Kecil 62 : "KESAKSIAN" SEBAGAI PERSONAL (PENGAMAL) APA YG KAMI KETAHUI, RASAKAN DAN ALAMI DALAM PERJUANGAN WAHIDIYAH TTG : "DO'A HABIB BUAT GUS MADJID"
Seorang tokoh besar biasanya mempunyai tanda-tanda dimasa kecilnya. Demikian pula dimasa kecil Abdoel Madjid. Tanda-tanda akan menjadi ulama besar telah nampak dari masa kecilnya. Menurut Agus Nur Salim, dimasa kecilnya, Mbah K.H. Abdoel Madjid Ma’roef RA telah diwajibkan oleh ayahnya untuk membaca Shallallahu ‘ala Muhammad 100 kali dalam setiap harinya. Setelah menginjak ‘aqil baligh ayahnya melipatkan bacaan Shallallahu ‘ala Muhammad menjadi 1000 kali dalam setiap harinya.
Sebagai seorang yang arif billah dan terkenal dengan keampuhan do’anya, K.H. Mohammad Ma’roef RA banyak didatangi tamu dari berbagai kalangan, termasuk para habaib, ulama-ulama besar yang sengaja datang untuk bersilaturahmi kepada beliau.
Kalau tamu yang datang dari kalangan habaib atau ulama arif billah, Nyai Hj. Siti Hasanah sambil menggendong Gus Madjid menemui para tamu seraya berkata : “ini ndoro sayyid anak saya, do’akan agar menjadi anak yang shaleh hatinya”. Para tamu itupun langsung melaksanakan permintaan tuan rumah untuk mendo’akan Gus Madjid.
Suatu ketika, saat K.H. Mohammad Ma’roef RA sedang bepergian datang seorang habib ke Kedunglo. Karena K.H. Mohammad Ma’roef RA tidak ada, maka habib tadi menyuruh abdi ndalem ---pengikut K.H. Mohammad Ma’roef RA--- agar memanggil Gus Madjid. Secara kebetulan Gus Madjid sedang bermain dan belum mandi. Supaya tamu tidak kecewa, maka diajaklah Gus Malik ---adik Gus Madjid--- yang sudah mandi dan berdandan rapi untuk menemui sang tamu. Diluar dugaan, ternyata habib tadi tahu kalau anak kecil yang berdiri di hadapannya bukanlah Gus Madjid.
“Wah, ini bukan Gus Madjid. Tolong Gus Madjid bawa kemari, saya mau mendo’akannya”. Ucap sang tamu kepada abdi ndalem. Serta merta abdi ndalem tergopoh-gopoh keluar ruangan dan segera menemui Gus Madjid yang sedang asyik bermain mengajaknya menemui sang tamu. Begitu Gus Madjid tiba di ruang tamu, si habib langsung mendo’akan Gus Madjid.
Itulah masa kecil Mbah K.H. Abdoel Madjid Ma’roef RA yang penuh dengan nuansa religius. K.H. Mohammad Ma’roef RA sejak dini berusaha menanamkan kecintaan akan ilmu agama kepada putranya itu. K.H. Mohammad Ma’roef RA dan istrinya, Nyai Hj. Siti Hasanah memiliki harapan mulia kiranya Abdoel Madjid cinta kepada ilmu-ilmu agama, berbakti kepada orang tua, patuh dan taat kepada Tuhannya, kasih sayang kepada sesama, memiliki budi pakerti dan akhlak yang luhur dan menjadi panutan bagi orang lain.
Posted by AHMAD DIMYATHI, S. Ag at 10:32 AM
Email This
BlogThis!
Share to Twitter
Share to Facebook
Share to Pinterest
YAA SAYYIDII YAA ROSUULALLOH !
TOLONG BANTU KAMI, DENGAN CARA AKTIF MENGIKUTI, MENGKOMENTARI, MENGKRITISI, MENDUKUNG, HADIR LAIK/BUWOH/JEMPOL DAN MENDOAKAN/AMINKAN POSTINGAN TSB SETIAP HARI, SEMOGA BERMANFAAT DAN BAROKAH... AMIIN !.
BAGI TEMAN2KU YANG MAU IKUT MEMBANTU KAMI, DENGAN CARA AKTIF MENGIKUTI, MENGKOMENTARI, MENGKRITISI, MENDUKUNG, HADIR LAIK/BUWOH/JEMPOL DAN MENDOAKAN/MEMUJAHADAHI TULISAN2 YG ADA DLM Forum Diskusi ini KAMI ucapkan ribuan terima kasih teriring do'a : "Jazaa kumullohu khoirooti wa sa'aadaatid dun-ya wal aakhiroh. Amiin...,
dan semoga kita semua DIPERKENANKAN SENANTIASA NDEREK DALAM PERJUANGAN WAHIDIYAH DIBELAKANG MBAH KH. ABDUL MADJID MA'RUF MU'ALIF SHOLAWAT WAHIDIYAH QS WA RA AL-GHOUTS FII ZAMANIHI, LAN SENANTIASA DIPERKENANKAN MAKMUM ONO MBURINE BARISANE AL-GHOUTS HADZAZ ZAMAN KANJENG ROMO KH. ABDUL LATIF MANDJID RA MIN YAUMINAA HADZAA ILAA YAUMIL QIYAAMAH ...KITA kabeh, ANAK KETURUNAN KITA kabeh...ILAA YAUMIL QIYAAMAH LAN mugo2 diparingi PANJANG UMUR - UMUR YG BERKAH - RIZKINE MUDAH MELIMPAH - KAYA RAYA LAHIR BATIN - DUIT-DUIT - DUITE NYUMBER TERUS ORA PERNAH ASAT - EKONOMINE LANCAR - MASALAHE URIP UTOWO PROBLIME HIDUP MENDAPAT SOLUSI TERBAIK - DIIJABAH SEMUA DO'A-DO'ANYA, DIBERIKAN KESEJAHTERAAN LAHIR BATIN, YO DONYANE YO AKHERATE, SLAMET BAHAGIA URIPE, LAN DIBERI KEJERNIHAN HATI, KECERDASAN AKAL, KETINGGIAN BUDI LAN ILMU SING BAROKAH LAN MANFAAT - AKHIRE DIPARINGI KHUSNUL KHOTIMAH - Amiin Yaa Robbal 'aalamiin...!!!. TOLONG AMINKAN DO'A TERSEBUT...TUK KITA SEMUANYA TANPA KECUALI - TERUTAMA PARA PENGGEMAR DAN PECINTA FORUM INI......AMIIN, AMIIN YAA ROBBAL 'ALAMIIN..!.
YAA SAYYIDII YAA ROSUULALLOH !
1Suka · · Hentikan Pemberitahuan · Promosikan · Bagikan
Rishvian Ainul Yaqien, Arafa Rafa, Nasihun Amin dan 71 lainnya menyukai ini.
Febri Yasinanto amin
Lihat Terjemahan
26 Mei pukul 16:09 · Suka · 1
Suriah Firdaussyah Alhakim
آمِيّنْ... آمِيّنْ... يَا رَ بَّ العَـــالَمِيْن
26 Mei pukul 16:10 · Suka · 1
Bagoes Bodonk amin amin Allahuma amin
26 Mei pukul 16:18 · Suka · 1
Ibah Rezpector Wilis kok sampun dugi 62 niku pripun kulo dereng nyimak seng 30 yai DIM.
nopo kulo .seng gag aktif niki.
26 Mei pukul 16:23 · Batal Suka · 2
Ahmad Dimyathi S Ag TOLONG BACA DARI 01, 02, 03 DST......SEMOGA TAR DIBERI BISA NULIS SAMAPAI DIATAS 100 ATAU 200 KISAH DAN PETUAH, GMN...MAU..??? SEMOGA.... AMIIN...!
26 Mei pukul 18:03 · Suka · 2
Ibah Rezpector Wilis njeh amin,
ngapunten. sanget kulo gel0njom yai.
26 Mei pukul 18:26 · Suka
Mariono Edan Aamiin !
26 Mei pukul 18:50 · Suka
Wiwit Wahyudi de Rock Ok. Lanjut terus
26 Mei pukul 19:26 · Batal Suka · 2
Umi An Nida Amin...Semga Berlanjut Terus Yahi Dimyati
26 Mei pukul 20:10 · Batal Suka · 2
M Alie Nurdin Amin mdh2n qta jd murid yg taat pd guru kita yg kamil mukamil.
26 Mei pukul 22:18 · Batal Suka · 2
Katoro Toro Aamiin Yaa Robbal Aalamiin.
27 Mei pukul 1:06 · Batal Suka · 2
Mbah So Gondrong Yaa sayyidii yaa rosuulalloh...yaa sayyidii yaa ayyuhal ghouts ...fafirruuilalloh...!!!!!!!
27 Mei pukul 18:06 · Suka
Nasihun Amin Aamiin yaa Robbal Aalamiin
27 Mei pukul 18:53 · Suka
Suka ·  · 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar